Cara Mengatasi Luka Bekas Pasca Operasi Caesar Yang Optimal

Berita dan Pengumuman Seputar FGMI dan IAGI

Moderator-moderator: aksin, koko_krunch86

Cara Mengatasi Luka Bekas Pasca Operasi Caesar Yang Optimal

Postoleh penioktaviani » Sab Des 23, 2017 2:57 pm

Operasi caesar / bedah caesar merupakan proses persalinan dengan melakukan penyayatan pada perut seorang wanita dan rahimnya. Operasi caesar dilakukan ketika persalinan secara normal tidak mungkin untuk dilakukan karena akan beresiko terhadap ibu dan anak yang di lahirkan. Proses persalinan caesar tentu meninggalkan luka bekas operasi yang lama kering. Penelitian menyatakan bahwa luka sayatan bekas operasi caesar (dari kulit hingga ke rahim) akan sembuh apabila tidak ada komplikasi setelah operasi caesar. Proses penyembuhan luka bekas operasi caesar membutuhkan waktu yang lebih lama, karena wanita yang telah menjalankan operasi memerlukan waktu istirahat yang penuh. Persalinan operasi caesar memang lebih cepat di bandingkan dengan cara normal, namun banyak resiko yang ditimbulkan setelah operasi caesar tersebut. Berikut ini dampak negatif setelah melakukan operasi caesar, antara lain :

1. Bed rest. Memerlukan waktu istirahat yang sangat lama karena luka bekas operasi tidak mudah kering.
2. Hernia. Di sebabkan karena adanya luka dalam pada tubuh. Hal ini terjadi setelah wanita menjalani operasi caesar.
3. Menimbulkan bekas luka yang sulit hilang di bagian perut.
4. Sakit di bagian punggung ketika tertawa atau batuk akan terasa sakit seperti di gigit semut.

Apabila merawat bekas luka operasi caesar tidak benar, maka dapat menimbulkan infeksi yang membahayakan kesehatan kulit dan rahim. Sehingga luka jahitan tidak kembali membuka. Bahkan kondisi akan memburuk sehingga infeksi bisa menyebar ke dalam rahim yang mengharuskan pasien melakukan operasi pengangkatan rahim dan kemungkinan tidak bisa hamil lagi. Untuk solusinya KLIK => https://t.co/i5dv8iM61j
penioktaviani
Aktivis
 
Post: 487
Bergabung: Jum Jul 21, 2017 8:57 am



Kembali ke NEWS & ANNOUNCEMENTS

Siapa yang online

Pengguna yang berada di forum ini: Tidak ada pengguna yang terdaftar dan 16 tamu

cron